Polwan Polda Jatim menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya kepada seluruh tim SAR gabungan yang telah berjuang tanpa henti dalam penanganan musibah robohnya Pondok Pesantren Al Khoziny, Sidoarjo.
Terima kasih kepada seluruh tim SAR gabungan yang telah berjuang tanpa lelah di tengah duka. Pengabdian dan ketulusan kalian menjadi cahaya di saat gelap. Semoga keluarga yang ditinggalkan diberi ketabahan dan kekuatan.
#Apresiasi
#Gabungan
#Jatim
#Khonziny
#Polda
#Policetube
#Polwan
#Ponpes
#Robohnya
#Sar
#Sidoarjo
#Tim
#Untuk