Dec 28, 2025 15:16

Personel Pos Pelayanan Ops Lilin Kayan 2025 Polres Malinau Intensifkan Monitoring Arus Nataru

By ForumMerahPutih - www.policetube.com - 29 views

Personel Pos Pelayanan Ops Lilin Kayan 2025 Polres Malinau Intensifkan Monitoring Arus Nataru Dalam rangka memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat selama perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru), personel Pos Pelayanan Operasi Lilin Kayan 2025 Polres Malinau melaksanakan kegiatan monitoring secara intensif terhadap keberangkatan dan kedatangan penumpang di sejumlah titik transportasi. Monitoring ini dilakukan di masing-masing pos pelayanan yang berada di bandara, terminal, dan Pelabuhan Kabupaten Malinau, Jum’at (26/12). Kegiatan pengawasan tersebut bertujuan untuk memastikan kelancaran arus keberangkatan dan arus balik Nataru, serta mencegah terjadinya gangguan keamanan dan k...


                                   


Read More

Comments
Comments (0)
Belum ada komentar.
😀 😂 😍 👍 🔥 🎉 🙏 👏 😢 😡
Visitor Statistic
Today: 35480
Yesterday: 15692
Last Week: 151464
Last Month: 442653