Video ini menceritakan sebuah kerja keras memupuk harmoni dalam indahnya bingkai toleransi. Seorang Polisi berpangkat Aipda yang dikenal sebagai Bhabinkamtibmas teladan di desanya, menyisihkan sebagian penghasilan untuk menyumbangkan Al-Quran dan Iqra' bagi anak-anak TPQ di desanya. Adalah I Gede Arya Suantara meski beragama hindu ia tanpa ragu turut membantu TPQ dalam menanamkan nilai-nilai ajaran islam kepada anak-anak. Sejalan dengan itu ia juga tidak lupa untuk melakukan hal yang sama bagi Pura-Pura yang ada disekitarnya.
#Berbagi
#Dan
#Diseminasi
#Informasi
#Penuh
#Peristiwa
#Policetube
#Polisi
#Toleransi