Polres Pacitan resmi menyelenggarakan Rapat
Anggota Tahunan (RAT) Koperasi Polri (Primkoppol) yang bertujuan untuk mengevaluasi kinerja tahunan serta menyusun strategi pengembangan bagi tahun mendatang.
Acara yang dihadiri oleh seluruh anggota
Primkoppol Polres Pacitan ini menjadi momentum penting untuk menyatukan langkah dalam mewujudkan koperasi yang lebih mandiri dan bermanfaat bagi seluruh personel dan keluarga besar Polri.
#Anggota
#Koperasi
#Menyelenggarakan
#Pacitan
#Policetube
#Polres
#Polri
#Primkoppol
#Rapat
#Rat
#Resmi
#Tahunan
#Yang