Para petani menyampaikan ucapan terima kasih kepada Polda Jawa Barat atas bantuan alat dan mesin pertanian (alsintan) serta pupuk yang telah disalurkan. Bantuan ini dinilai sangat bermanfaat untuk menunjang kegiatan pertanian di lapangan, sekaligus meringankan kebutuhan sarana produksi yang selama ini menjadi kendala bagi sebagian petani.
Penyerahan bantuan tersebut menjadi wujud nyata peran Polri sebagai fasilitator masyarakat, khususnya dalam mendukung peningkatan kesejahteraan petani dan program ketahanan pangan. Dengan adanya alsintan dan pupuk, para petani berharap proses pengolahan laha...
#Alsintan
#Bantuan
#Dan
#Dari
#Fasilitator
#Jabar
#Masyarakat
#Petani
#Polda
#Polri
#Pupuk
#Sebagai
#Terima